Peserta Pelatihan Diminta Dapat Membangun Daerah Setelah Lulus Sertifikasi

oleh -162 Dilihat
oleh

KLIKINFOBERITA.COM -Sebanyak Sembilan Puluh Enam orang peserta pelatihan mengikuti ujian sertifikasi bertempat di UPTD BLK Provinsi Bengkulu yang dilaksanakan selama dua hari terhitung Kamis (29/2/2024)hingga Jumat (1/3/2024).

Pelaksanaan ujian sertifikasi ini dipantau langsung oleh Sekretaris Daerah Drs. Rachmat Riyanto, ST, M. AP bersama Kepala Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas(BPPVP) Kemenakertrans RI, Herman Bija, ST, M. SI, serta di dampingi Kepala UPTD BLK Provinsi Bengkuku Dr. Nurman Jaya, S.Kep., M.M dan juga Kepala Dinas Nakertrans Benteng, Tarmizi,M.Psi, Psikolog.(**)

Alaku

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.